BANNER ASKOLANI 2 PERIODE

Capaian Tim Indonesia di Ajang BATC 2024, Ini Hasil Evaluasi PBSI

Tim putri Indonesia meraih medali perunggu di ajang Badminton Asia Team Championships 2024, Minggu 18 Februari 2024.--PBSI

PANGKALAN BALAI, HARIANBANYUASIN.COM - Pencapaian tim Indonesia di ajang Badminton Asia Team Championships (BATC) 2024 dinilai sudah cukup baik.

Tim putri Indonesia hanya mampu finish sebagai semifinalis BATC 2024. 

Tim putri Indonesia kalah atas Thailand 1-3 sehingga gagal melaju ke final sekaligus gagal mempertahankan gelar juara.

BACA JUGA:Kalahkan Thailand 2-3, Tim Putri India Juara BATC 2024

BACA JUGA:BATC 2024: Kalah 1-3 dari Thailand, Tim Putri Indonesia Gagal Pertahankan Gelar

Sementara, tim putra Indonesia juga gagal dan hanya mampu bertahan di perempat final usai kalah atas tim China 2-3.

Tentu saja, capaian tim putra Indonesia ini menjadi sejarah buruh sejak keikutsertaan Indonesia di tahun 2016.

Kabid Binpres PBSI, Rionny Mainaky menanggapi capaian tim Indonesia di BATC 2024 mengaku sangat puas dengan pencapaian tersebut.

BACA JUGA:Tim Putra Indonesia Catat Sejarah Gagal Lolos ke Semifinal

BACA JUGA:Tim Putri Indonesia Lolos ke Semifinal BATC 2024

Mengingat, pemain yang diturunkan di BATC 2024 ini merupakan pemain pelapis.

"Bersyukur dengan diperkuat pemain pelapis dan muda, Indonesia menjadi semifinalis di beregu putri dan perempat final di beregu putra BATC 2024," ungkapnya.

Kata Rionny, tim putra Indonesia saat berhadapan dengan China di perempat final, sektor ganda putra secara umum sudah tampil sangat dominan.

BACA JUGA:Hasil BATC 2024: Putri KW Sumbang Poin Perdana, Indonesia Unggul 1-0 Atas Tim Malaysia

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan