KORANHARIANBANYUASIN.ID - Bersin adalah salah satu reaksi alami tubuh untuk membersihkan hidung dari partikel asing seperti debu, kuman, atau alergen.
Meski terdengar sepele, bersin sebenarnya merupakan mekanisme pertahanan tubuh yang sangat penting.
Namun, karena alasan sopan santun atau situasi tertentu, banyak orang menahan bersin.
BACA JUGA:Penderita Diabetes Wajib Tahu! Ini 10 Buah Rendah Gula yang Aman Dikonsumsi
BACA JUGA:Jangan Salah! Ini Bahaya Oleskan Pasta Gigi pada Luka Bakar
Sayangnya, tindakan ini bisa berdampak buruk bagi kesehatan dan bahkan berisiko fatal.
Apa yang Terjadi Saat Kita Bersin?
Saat tubuh merespons rangsangan pada saluran pernapasan, seperti partikel debu atau infeksi, otak akan memicu refleks bersin.
BACA JUGA:Bukan Cuma Enak untuk Rujak, Kedondong Ternyata Punya Khasiat Dahsyat!
BACA JUGA:Kulit dan Dagingnya Sama Hebat: Inilah Manfaat Lengkap Manggis
Dalam proses ini, paru-paru akan menekan udara dengan tekanan tinggi yang mencapai kecepatan lebih dari 160 km/jam, lalu udara tersebut dikeluarkan melalui hidung dan mulut.
Bersin dapat mengeluarkan ribuan partikel lendir dan kuman ke udara.
Bahaya Menahan Bersin
BACA JUGA:Bukan Hanya Biji, Ini 6 Khasiat Dahsyat Daging Buah Pala
BACA JUGA:Kapulaga, Rempah Wangi yang Ampuh Jaga Jantung hingga Turunkan Berat Badan