KORANHARIANBANYUASIN.ID - Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi lolos ke semifinal Korea Masters 2024 dengan menyingkirkan wakil Chinese Taipei, Jumat 8 November 2024.
Ana/Tiwi menjadi satu-satunya wakil Indonesia di sektor ganda putri yang tersisa dan melaju ke semifinal.
Tampil sebagai unggulan ketiga di turnamen BWF Super 300 itu, Ana/Tiwi mampu membungkam pasangan Lin Xiao Min/Wang Yu Qiao.
BACA JUGA:Hasil Korea Masters 2024: Tikungan Tajam Putri KW, Lolos ke Semifinal
BACA JUGA:Hasil Korea Masters 2024: Dejan/Gloria Mulus Melaju ke Semifinal, Kalahkan Wakil Thailand
Tak mudah bagai Ana/Tiwi untuk mengalahkan Lin/Wang di perempat final Korea Masters 2024.
Mereka harus menjalani pertarungan tiga gim, hingga akhirnya bisa membungkam perlawanan Lin/Wang, 21-16, 17-21, 21-11.
Bermain agresif di gim pertama sementara di gim kedua mereka harus menyerah kalah, namun Ana/Tiwi mampu bangkit.
BACA JUGA:Korea Masters 2024: Fikri/Daniel Menyerah dari Tuan Rumah, Gagal ke Perempat Final
BACA JUGA:Korea Masters 2024, Sabar/Reza Tersingkir, Ganda Putra Indonesia Habis!
Dan akhirnya Ana/Tiwi menutup perlawanan Chinese Taipei dengan sangat baik.