Ingin Bibir Lembab? Coba 7 Lipstik Ini untuk Tampilan Sehari-hari

Kamis 14 Nov 2024 - 14:02 WIB
Reporter : Apriyanti
Editor : Apriyanti

KORANHARIANBANYUASIN.ID - Memiliki bibir yang lembab dan sehat adalah dambaan banyak orang, terutama bagi mereka yang rutin memakai lipstik setiap hari.

Salah satu masalah utama yang sering terjadi akibat pemakaian lipstik adalah bibir yang menjadi kering dan pecah-pecah.

Untungnya, kini banyak merek kosmetik yang menawarkan lipstik dengan formula pelembab yang tidak hanya memberi warna, tetapi juga menjaga kesehatan bibir.

BACA JUGA:Bingung Memilih Parfum? Kenali Perbedaan Eau de Parfum hingga Eau de Cologne

BACA JUGA:Berapa Lama Daging Bertahan di Freezer? Ini Waktu Simpan Ideal untuk Setiap Jenisnya

Berikut adalah rekomendasi beberapa lipstik terbaik yang dirancang khusus untuk menjaga kelembaban bibir Anda.

1. Maybelline Color Sensational Creamy Matte Lipstick

Meski bertekstur matte, lipstik dari Maybelline ini dikenal tetap memberikan kelembaban pada bibir.

BACA JUGA:Cobek Baru? Ikuti 6 Langkah Ini Sebelum Menggunakannya!

BACA JUGA:Bebas Uban Tanpa Pewarna Kimia, Gunakan Daun Pepaya dengan Cara Ini!pp

Formula creamy matte yang diusungnya membuat bibir terasa halus tanpa menyebabkan kekeringan.

Maybelline Color Sensational Creamy Matte mengandung honey nectar yang mampu menutrisi bibir.

Selain itu, warnanya tahan lama sehingga Anda tidak perlu sering-sering melakukan touch up.

BACA JUGA:Hindari Bahaya! 6 Barang yang Sebaiknya Tidak Ditinggalkan di Mobil Terparkir

BACA JUGA:Waspadai Racun Tersembunyi di Balik Keindahan Bunga Bakung

Kategori :