Fakta Unik Ikan Kakaktua: Dari Gigi Terkuat hingga Kemampuan Membuat Pasir

Ikan kakaktua adalah makhluk laut yang luar biasa dengan banyak keunikan.--
KORANHARIANBANYUASIN.ID - Ikan kakaktua (Parrotfish) adalah salah satu ikan tropis yang memiliki peran penting dalam ekosistem laut.
Dengan warna-warni mencolok dan paruh unik seperti burung kakaktua, ikan ini sering menarik perhatian penyelam dan pecinta biota laut.
Namun, di balik keindahannya, ikan kakaktua memiliki berbagai fakta unik yang jarang diketahui.
BACA JUGA:Hanako, Ikan Koi Legendaris yang Hidup 226 Tahun: Fakta Uniknya!
BACA JUGA:Kokokan Panjang dan Postur Besar, Inilah Keunikan Ayam Pelung dari Cirebon
1. Paruh Kuat yang Bisa Menghancurkan Karang
Salah satu ciri khas utama ikan kakaktua adalah mulutnya yang menyerupai paruh burung.
Paruh ini terbentuk dari gigi-gigi yang menyatu dan sangat kuat.
BACA JUGA:Fakta Unik Ayam Manugaga: Si Eksotis dengan Kokok Berirama
BACA JUGA:Katak Ekspresi Cemberut: Fakta Menarik Black Rain Frog
Fungsinya adalah untuk mengikis alga yang menempel pada karang.
Dalam prosesnya, ikan kakaktua juga ikut menggigit dan menghancurkan bagian kecil karang yang kemudian dicerna dan dikeluarkan sebagai pasir.
2. Penghasil Pasir di Lautan
BACA JUGA:Fakta Unik Karmin, Serangga Sebagai Pewarna Alami Mulai dari Makanan Hingga Kosmetik