Patut Dicontoh, Sekolah Adiwiyata Nasional SLBN Banyuasin Panen Buah Markisa Jumbo!
Guru saat menunjukkan buah markisa jumbo diatas foto yang terpotong--
"Ternyata cukup banyak peminat labu madu, karena setelah panen langsung ada yang memesan," tuturnya.
BACA JUGA:Perangi Peredaran Narkoba, Pemprov Sumsel dan BNN Sumsel Segera Launching Desa Bersinar
Marina menjelaskan bahwa selain sayur, sekolahnya juga sering panen buah-buahan seperti semangka, nangka, terong, melon, dan berbagai tanaman lainnya.
"Sekarang panen markisah jumbo madu," ujarnya.
Lahan tersebut merupakan lahan sekolah yang dirawat dan dibersihkan untuk dijadikan proyek penguatan profil pelajar Pancasila (P5).
BACA JUGA:Askolani Jalin Silaturahmi dengan
Hasil dari perkebunan yang sudah ada cukup menopang kebutuhan sekolah. ***