BANNER ASKOLANI 2 PERIODE

33 ASN Terima Penghargaan Anugerah ASN Tahun 2023, Salah Satunya Guru Asal Sumsel, Ini Identitasnya!

Menteri PANRB, Abdullah Azwar Anas saat menyerahkan penghargaan pada ajang Anugerah ASN tahun 2023.--Foto humaskemenpanrb

KORANHARIANBANYUASIN.ID - Menteri PANRB RI, Abdullah Azwar Anas menyerahkan penghargaan kepada 33 ASN pada ajang Anugerah ASN tahun 2024.

Ada 11 kategori sebagai penerima pada Anugerah ASN tahun 2022, kali ini.

Yang terdiri dari Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Madya Terbaik, JPT Pratama Terbaik, Jabatan Administrator Terbaik, Jabatan Pengawas Terbaik, Best Employee.

BACA JUGA:Dugaan Korupsi Uji Lab DLH Banyuasin : Kerugian Negara Mencapai Miliaran, Begini Dugaan Modus Sementara!

BACA JUGA:Kejari Banyuasin Periksa 70 Saksi, Tersangka Segera Diumumkan!

Kemudian, Dosen Terbaik, Guru Inklusi Terbaik, Guru Terbaik, Dokter Terbaik, Bidan Terbaik, serta Perawat Terbaik.

Dari 33 ASN yang menerima penghargaan Anugerah ASN tahun 2023 ini, salah satunya berasal dari Provinsi Sumsel.

Dia adalah Asti Triasih yang menerima anugerah kategori Guru Berprestasi.

BACA JUGA:Hasil Penggeledahan di DLH Banyuasin, Penyidik Kejari Banyuasin: Praktek Korupsi Berjalan 9 Tahun

BACA JUGA:Kejari Sebut Pihak UPTD Laboratorium DLH Banyuasin Tidak Kooperatif

“Mereka teruji bukan hanya kerja di ruangan tapi integritasnya juga teruji. Mudah-mudahan ini bukan hanya seremonial penghargaan saja tapi ini menjadi cara bagi pemerintah untuk mendorong agar ASN kita kedepan bekerja, berkinerja, dan berdampak," ungkap Anas, Selasa 27 Agustus 2024.

Anugerah ASN merupakan salah satu inisiatif penting dalam strategi manajemen kepegawaian yang diinisiasi oleh pemerintah Indonesia. 

Anas menekankan pentingnya kegiatan penganugerahan ini dalam menciptakan kompetisi yang sehat di antara ASN. 

BACA JUGA:BREAKING NEWS : Kejari Banyuasin Geledah Kantor DLH Banyuasin, Ada Apa?

Tag
Share