BANNER ASKOLANI 2 PERIODE

Sekolah di Kecamatan Air Saleh Mendapat Pendampingan Literasi Numerasi

Pembukaan kegiatan pendampingan literasi numerasi (foto-muk)--

“Literasi dan numerasi bukan hanya sekadar kemampuan akademik, tetapi juga kunci untuk memahami dunia di sekitar mereka," kata dia.

Kegiatan tersebut bertujuan untuk menyiapkan peserta didik menghadapi tantangan, karena zaman yang terus berubah,” ujarnya.

Program pemulihan ini, tidak hanya teori, tetapi juga melibatkan berbagai kegiatan praktis. Seperti: pendidikan matematika dengan mengajarkan siswa cara menghitung, melalui simulasi nyata dan menggugah semangat berlomba dan berkompetisi di kalangan siswa.

Literasi, yang mencakup kemampuan membaca, menulis, dan memahami informasi, serta numerasi, yang berkaitan dengan angka dan konsep matematika, menjadi fokus utama dalam program ini.

Tag
Share