Dorong Sawit Berkelanjutan, PT SIB Bersama Pemkab Banyuasin Gelar Pelatihan ISPO
Editor: Rooney
|
Kamis , 05 Dec 2024 - 12:47

Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan Banyuasin Edil Fitriadi SP saat sambutan pelatihan sertifikasi ISPO. Kegiatan ini berlangsung di Beston Hotel, Palembang, Sumatera Selatan, Kamis 5 Desember 2024.--