Pimpin Apel Gabungan Desember, Erwin Ibrahim Beri Himbauan Penting untuk ASN Banyuasin
Editor: Rooney
|
Rabu , 18 Dec 2024 - 15:51
Pimpin Apel Gabungan Desember, Erwin Ibrahim Beri Himbauan Penting untuk ASN Banyuasin--
Apel gabungan bulan Desember ini menjadi momentum refleksi sekaligus motivasi bagi seluruh pegawai di lingkungan Pemerintah Kabupaten Banyuasin untuk menutup tahun 2024 dengan capaian yang maksimal.
Dengan arahan yang diberikan, diharapkan Kabupaten Banyuasin mampu terus melaju menjadi daerah yang lebih maju dan berdaya saing.