Ranking BWF Per 18 Februari 2025: Ginting 15 Besar, Apri/Fadia Merosot ke 30 Besar

Apriyani Rahayu--Foto PBSI
KORANHARIANBANYUASIN.ID - Absennya beberapa pemain Indonesia untuk ikut turnamen BWF sejak Januati 2025 lalu, membuat posisi mereka kian merosot dalam perankingan.
Ranking merosot tajam ini setidaknya diala.i oleh dua pemain Indonesia, yakni Anthony Sinisuka Ginting dan pasangan Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti.
Cedera berkepanjangan yang dialami oleh Apri sejak World Tour Finals 2024 lalu, kini rankingnya merosot ke posisi 30.
BACA JUGA:Rehan/Gloria Harus Puas Jadi Runner Up German Open 2025
BACA JUGA:Selamat! Raymond/Nicolaus Juara Sri Lanka International Challenge 2025
Tentu saja hal ini kian berat saja, lantaran untuk pengumpulan poin ke WTF 2025 yang cukup ketat.
Lantas apakah Apri/Fadia bisa mengejar dan masuk sebagai salah satu pemain yang akan tampil di WTF 2025?
Sama halnya dengan Anthony Ginting, cedera yang dihadapinya membuat dirinya harus menepi.
BACA JUGA:Bobby/Melati Juara Sri Lanka IC 2025
BACA JUGA:Jadwal Lengkap Final Sri Lanka IC 2025, 2 Wakil Indonesia Bersaing Perebutkan Gelar Juara
Meski sempat diturunkan di Malaysia Open 2025, namun Ginting harus early exit atau hanya bertahan hingga perempat final.
Dan setelahnya, dirinya harus absen di turnamen, dan tentu saja membuat rankingnya terus terlempar dari 10 besar dan kini berada di ranking 30.
Berikut ranking BWF per 18 Februari 2025:
BACA JUGA:Di Final German Open 2025, Rehan/Gloria Bakal Ditantang Tabeling/Bøje