KORANHARIANBANYUASIN.ID - Membahas soal makanan viral tidak akan ada habisnya. Setiap hari ada saja makanan baru yang digandrungi banyak orang hingga menjadi viral. Yang terbaru adala cromboloni.
Cromboloni merupakan sajian yang tak hanya memanjakan lidah, tetapi juga menyajikan pengalaman kuliner yang tak terlupakan.
Pada dasarnya cromboloni ini merupakan perpaduan antara croissant dan bomboloni.
BACA JUGA:Rasanya yang Legit Membuat Buah Alpukat Asal Daerah di Sumsel Ini Banyak Diburu
BACA JUGA:Tips Agar Pohon Alpukat dari Biji Cepat Berbuah
Cromboloni merupakan pastry yang digoreng hingga keemasan, lalu diisi dengan beragam varian isian lezat mulai dari cokelat leleh, keju gurih, hingga buah-buahan segar.
Ingin mencicipi makanan satu ini namun tidak tau di mana harus membeli?
Yuk kita bikin sendiri, selain bisa memuaskan rasa penasaran bisa juga dijadikan sebagai ide jualan lho. Simak resepnya!
BACA JUGA:Mengungkap Manfaat Chia Seeds untuk Diet dan Kesehatan
BACA JUGA:Kekurangan Air Putih Penyebab Haid Sakit?
Bahan:
- 250 gr tepung terigu protein tinggi
- ½ sdt garam
BACA JUGA:Konsumsi Air Rebusan Rambut Jagung Mampu Usir Kolesterol
BACA JUGA:Kecombrang Miliki Berbagai Khasiat Bagi Kesehatan