Plt Gubernur Sumsel Cik Ujang Apresiasi Turnamen Sepak Bola Siti Fatimah Cup III Tahun 2025

Rabu 26 Feb 2025 - 12:30 WIB
Reporter : Apriyanti
Editor : Apriyanti

Turut hadir Direktur RSUD Siti Fatimah Provinsi Sumsel , dr. Syamsuddin Isaac S.M., Sp.OG. MARS yang juga turut bermain di lapangan dalam tim Siti Fatimah FC A. Hadir juga Kadispora Sumsel H Rudi Irawan, S.Sos., M.Si., serta para Kepala OPD Provinsi Sumsel lainnya.

Tags :
Kategori :

Terkait