Wartawan Jadi Korban Penusukan di Halaman Pengadilan Negeri Pangkalan Balai

Wartawan Ida Laila ditusuk di halaman Pengadilan Negeri Pangkalan Balai setelah mencoba melindungi orang tua tersangka tawuran. Keamanan saat persidangan dipertanyakan.--

 Para pelaku ditangkap oleh unit 5 Subdit 3 Jatanras Polda Sumsel bersama Satreskrim Polres Banyuasin, beserta sejumlah barang bukti seperti parang, pisau, tongkat bisbol, dan dua unit sepeda motor.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan