BANNER ASKOLANI 2 PERIODE

Kegiatan Ekspo SMKN 7 Palembang Berakhir

foto bersama kepala SMKN 7 Palembang dengan pejabat Disdik Provinsi Sumsel --

Dia menuturkan, sebelumnya SMKN 7 Palembang menggelar Expo 2024, kegiatan tersebut dihadiri oleh Kabid SMK Dinas Pendidikan Provinsi Sumsel, Mondyaboni, SE SKom MSi dan rombongan.

 

 Hadir juga, sejumlah utusan dari Dunia Usaha dan Dunia Industri (Dudi), serta unsur Tripika kecamatan Sukarami Palembang. Kegiatan SMKN 7 Palembang expo diisi dengan Lomba Band tingkat SMK/ SMA Palembang.

 

Juga lomba melukis (SMP/Mts), lomba mewarnai (TK/Paud), Seminar Yamaha, pameran produk SMKN 7 Palembang, penampilan kesenian,  pameran UMKM dan mie sedap gratis (300 porsi).

 

Kegiatan dilaksanakan pada tanggal 6-7 Maret 2024 di lapangan SMKN 7 Palembang. Tujuan kegiatan tersebut adalah mengembangkan kreativitas dan bakat, potensi siswa dalam bidang seni dan kewirausahaan serta mempromosikan SMKN 7 Palembang di masyarakat.

 

Kabid SMK Dinas Pendidikan Provinsi Sumsel  Mondyaboni, SE SKom MSi  sangat mengapresiasi kegiatan Ekspo. Kegiatan tersebut agar terus di kembangkan dan lanjutkan dalam meningkatkan mutu pendidikan. (Muk)

 

Caption: peserta didik sedang melihat pameran di JIEkspo Kemayoran Jakarta (foto-muk)

 

Jurusan Energi Terbarukan SMKN 1 Banyuasin III, Melancong ke JIEkspo

 

Galang Tinggi - Program keahlian Teknik Energi Terbarukan SMKN 1 Banyuasin III, Kabupaten Banyuasin berkesempantan melancong ke Jakarta pada minggu kedua bulan Maret 2024.

Tag
Share