Salah Pilih Skincare? Waspadai Ancaman Orkonosis pada Kulit Anda

Penggunaan produk skincare mengandung merkuri dapat menyebabkan okronosis.--

BACA JUGA:Flek Hitam Kian Parah? Kenali 6 Kesalahan yang Sering Dilakukan

Selain itu, bahan kimia lain seperti merkuri dan steroid dalam skincare ilegal atau palsu juga bisa menjadi pemicu orkonosis.

Penggunaan produk yang mengandung bahan-bahan ini secara tidak tepat akan merusak lapisan kulit, mengganggu produksi melanin, dan memicu perubahan warna kulit yang tidak normal.

Gejala Orkonosis

Orkonosis sering kali diawali dengan gejala ringan yang mudah terabaikan. Beberapa tanda yang perlu diwaspadai meliputi:

- Perubahan Warna Kulit

Kulit yang terkena akan menunjukkan bercak-bercak gelap atau kebiruan, terutama di area yang sering terkena paparan produk skincare.

- Kulit Mengeras

Area yang mengalami orkonosis biasanya menjadi lebih keras atau tebal dibandingkan kulit normal.

- Bercak Tidak Merata

Warna gelap atau kebiruan tidak merata dan cenderung sulit dihilangkan, bahkan dengan perawatan lebih lanjut.

Penyebab Utama Kesalahan Penggunaan Skincare

Ada beberapa faktor yang menyebabkan seseorang salah menggunakan skincare, di antaranya:

- Kurangnya Edukasi tentang Kandungan Skincare

- Banyak orang memilih produk berdasarkan tren tanpa memahami kandungannya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan