Resep Daging Rendang Ala Rumahan Rasanya Tak Kalah dari Rumah Makan Padang
Rendang daging ala rumahan yang rasanya tak kalah dari rendang rumah makan Padang.--instagram @ovieekaoru
PANGKALAN BALAI - Rendang adalah salah satu hidangan khas Indonesia yang sangat terkenal dan diakui secara internasional sebagai salah satu makanan terenak di dunia.
Hidangan ini berasal dari Minangkabau, Sumatera Barat, dan telah menjadi bagian penting dari budaya kuliner Indonesia.
Rendang terbuat dari potongan daging, biasanya daging sapi, yang dimasak dalam campuran rempah-rempah khas Indonesia dan santan hingga menghasilkan saus yang kental dan sangat beraroma.
BACA JUGA:Resep Tahu Saus Mentega, Lezat dan Mudah Dibuat
BACA JUGA:7 Menu Sahur yang Bisa Bikin Kenyang Lebih Lama, Mana yang Lebih Anda Sukai?
Proses memasak rendang dilakukan dengan cara memasak dalam waktu yang lama, kadang-kadang bahkan berjam-jam, sehingga daging benar-benar empuk dan bumbu meresap ke dalamnya.
Dengan banyaknya rempah-rempah yang digunakan terkadang membuat banyak orang mengaku ribet untuk membuatnya sendiri di rumah.
Namun, meski ribet tidak salahnya untuk mencobanya di rumah, bukan?
BACA JUGA:Kenapa Konsumsi Kurma Saat Berpuasa Baik Bagi Tubuh, Simak Penjelasannya !
BACA JUGA:Es Teler Sultan, Es Kekinian yang Menyegarkan Saat Berbuka Puasa
Berikut adalah resep sederhana untuk membuat rendang daging yang lezat dan gurih di rumah.
Lantas bagaimana rasanya? soal rasa tak perlu diragukan, meski dibuat sendiri di rumah, namun cita rasanya tak kalah dari rendang daging yang dijual di rumah makan Padang.
Bahan-bahan:
BACA JUGA:Kelezatan Ayam Goreng Mentega, Cocok Nih Buat Menu Berbuka dan Sahur