Resep Tongseng Ayam Simpel, Rasa Dijamin Maknyus

Tongseng ayam--instagram @menumasakan_simpel

BACA JUGA:Kelezatan Ayam Goreng Mentega, Cocok Nih Buat Menu Berbuka dan Sahur

Bahan:

- 500 gr paha ayam fillet

- 3 cm lengkuas geprek

-1 btg serai

- 2 lbr daun jeruk

- 1 lembar daun salam

- 10 siung bawang merah (iris)

- 4 siung bawang putih (iris)

- 1 sdt kunyit bubuk

- 3 sdm kecap manis

- 1/2 bonggol kol

- 2 btg daun bawang

- 1 buah tomat

- 1/2 sdt garam

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan