Wujudkan Banyuasin Berkilau 2045, Pj Bupati Banyuasin Buka Musrenbang RPJPD Banyuasin 2024
Pj Bupati Banyuasin H Hani Syopiar Rustam saat membuka Musrenbang RPJPD 2024--zaironi
Tahap Pertama (2025-2029): Penguatan landasan transformasi.
BACA JUGA:Pj Bupati Banyuasin Apresiasi Pelayanan RSUD Banyuasin Berjalan Baik
Tahap Kedua (2030-2034): Akselerasi transformasi.
Tahap Ketiga (2035-2039): Pemantapan transformasi.
Tahap Keempat (2040-2045): Perwujudan Kabupaten Banyuasin Berkilau 2045.
BACA JUGA:Pj Bupati Hani S Rustam Pimpin Apel Gabungan, Ingatkan ASN dan THL Kembali Fokus Bekerja
Pj Bupati memaparkan beberapa prestasi Banyuasin yang patut dibanggakan yakni.
Penurunan angka kemiskinan dari 10,00% (2022) menjadi 9,58% (2023).
Penurunan angka kemiskinan ekstrem dari 3,07% (2022) menjadi 0,56% (2023).
BACA JUGA:Mantan Kadis PUPR Banyuasin Nyalon Wabup, Sudah Ambil Formulir
Penurunan angka pengangguran terbuka dari 3,39% (2022) menjadi 3,35% (2023).
Penurunan angka gini rasio dari 0,340 (2018) menjadi 0,265 (2023).
Meningkatnya nilai Indeks Reformasi Birokrasi dari 57,19 (2022) menjadi 70,23 (2023).
BACA JUGA:Google Maps Jadi Rujukan Mengetahui Kondisi Lalu Lintas di Banyuasin
Meningkatnya nilai Monitoring Centre for Prevention (MCP) KPK dari 66,29 (2022) menjadi 76,85 (2023).