BANNER ASKOLANI 2 PERIODE

178 Peserta Didik Madrasah Berkompetisi pada KSM

Foto bersama usai pembukaan KSM di MAN 1 Banyuasin, Senin 1 Juli 2024.--

BACA JUGA:Pelepasan Siswa, Beragam Kegiatan Digelar di SD Negeri 8 Suak Tapeh

“Kita harapkan ada peserta didik Madrasah dari Kabupaten Banyuasin nanti untuk dapat berkompetisi di tingkat provinsi, bahkan kita harapkan maju ke tingkat nasional” Ujar H. Iskandar.

Acara bergengsi tersebut diselenggarakan1-3 Juli 2024, dilaksanakan di dua Lokasi yaitu Tingkat MI di MI Ma’ariful Ulum dan Tingkat MTs - MA di MAN 1 Banyuasin

"Tercatat sebanyak 178 Peserta didik yang bersemangat mengikuti berbagai tahapan perlombaan yang telah disiapkan dengan baik," katanya.

"Terdiri dari jenjang MI sebanyak 27 peserta, jenjang MTs sebanyak 78 peserta dan MA sebanyak 73 Peserta," tutup dia.***

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan