BANNER ASKOLANI 2 PERIODE

Bola-Bola Tahu: Cara Membuat Camilan Lezat yang Sehat dan Bergizi

Bola-bola tahu crispy bikinya sat set anti ribet.--

Hancurkan tahu putih dalam mangkuk besar hingga halus.

Pastikan tidak ada gumpalan besar.

Tambahkan telur, tepung terigu, tepung kanji, bawang putih halus, daun bawang, kecap asin, merica bubuk, dan garam.

Aduk rata hingga adonan bisa dipulung dan menyatu.

2. Membentuk Bola-Bola Tahu

Ambil sejumput adonan tahu dan bentuk menjadi bola kecil menggunakan telapak tangan.

Ulangi hingga semua adonan habis.

3. Melapisi Bola-Bola Tahu

Siapkan tiga mangkuk terpisah: satu untuk tepung terigu, satu untuk telur kocok, dan satu untuk tepung roti.

Gulingkan setiap bola tahu dalam tepung terigu, celupkan dalam telur kocok, lalu gulingkan dalam tepung roti hingga tertutup rata.

4. Menggoreng Bola-Bola Tahu

Panaskan minyak dalam wajan dengan api sedang.

Pastikan minyak cukup banyak untuk menggoreng bola tahu secara merata.

Goreng bola-bola tahu dalam minyak panas hingga berwarna kuning kecokelatan dan krispi.

Angkat dan tiriskan menggunakan saringan atau tisu dapur untuk menghilangkan sisa minyak.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan