Kegiatan Pendampingan RHK oleh Pengawas Bina di SMAN 1 Rantau Bayur
Editor: Mukri
|
Kamis , 20 Feb 2025 - 12:00

Foto bersama pengawas dan guru di SMAN 1 Rantau Bayur (foto-muk)--
Sedangkan di tahapan perencanaan program kerja satuan pendidikan, yang perlu dilakukan adalah diskusi terkait penyusunan RKAS serta pengaplikasian metode pendampingan terhadap kepala sekolah dalam menyusun RKAS tersebut.
Kepala SMAN 1 Rantau Bayur Rukanto SPd MPd mengucapkan terima kasih atas dilakukannya pendampingan RHK terhadap kepala sekolah. (muk)