5 Daerah Penghasil Durian di Sumatera Selatan

Senin 21 Oct 2024 - 06:57 WIB
Reporter : Ika Fidi
Editor : Yanti

KORANHARIANBANYUASIN.ID - Angka produksi durian dari Provinsi Sumatera Selatan pada tahun 2022 telah mencapai puncaknya, mencatatkan prestasi memukau dengan total produksi sebanyak 396.237 kuintal. 

Dalam laporan produksi durian tahun 2022, terungkap bahwa lima daerah di Sumatera Selatan menjadi pionir dalam menghasilkan durian terbanyak, melampaui angka seratus ribu kuintal. 

Inilah dia lima daerah yang menjadi andalan utama dalam menyumbang produksi durian terbesar:

BACA JUGA:PPM Terus Dibahas oleh Kombel SDN 24 Talang Kelapa

BACA JUGA:Pj Bupati Minta KGP Berperan Maksimal Memajukan Pendidikan

1. Kabupaten Ogan Komering Ulu

Prestasi luar biasa diraih oleh Kabupaten Ogan Komering Ulu, yang berhasil mengukir namanya sebagai juara penghasil durian terbesar di Sumatera Selatan pada tahun 2022. 

Dengan jumlah produksi mencapai 132.010 kuintal, kabupaten ini tidak hanya mengesankan melainkan juga memperkuat posisinya sebagai produsen durian utama.

BACA JUGA:SMPN 1 Rambutan Gelar Pelepasan Guru dan Pisah Sambut Pengawas

BACA JUGA:Sosialisasi SNPMB, SMAN 1 Rantau Bayur Beri Arahan dan Motivasi Siswa

2. Kabupaten Empat Lawang

Peringkat kedua ditempati oleh Kabupaten Empat Lawang yang patut dibanggakan. 

Dengan pencapaian produksi durian sebanyak 59.556 kuintal, kabupaten ini turut serta mengukir sejarah sebagai pemain utama dalam industri durian di Sumatera Selatan.

BACA JUGA:Pj Ketua TP PKK Dorong Peran Posyandu Dalam Upaya Turunkan Angka Stunting

BACA JUGA:Warga Tetap Sadap Karet, Walaupun Harus Terobos Banjir

Kategori :