Mengelola Mood Swing Saat Menstruasi: Faktor Hormon dan Cara Mengatasinya

Jumat 06 Sep 2024 - 09:28 WIB
Reporter : Apriyanti
Editor : Apriyanti

Fluktuasi hormon estrogen dan progesteron selama siklus menstruasi dapat mempengaruhi produksi serotonin di otak, yang berperan penting dalam mengatur suasana hati. 

Meskipun tidak semua wanita mengalami perubahan mood yang signifikan, banyak yang merasakan dampak emosional seperti kecemasan, mudah marah, dan perasaan sedih, terutama menjelang menstruasi.

Memahami bagaimana hormon memengaruhi tubuh dapat membantu wanita lebih siap mengelola perubahan mood ini dengan cara yang sehat.

Kategori :