BANNER ASKOLANI 2 PERIODE

Pj Gubernur Sumsel: Branding Kopi Ranau Agar Lebih Lebih Terkenal

Pj Gubernur Sumsel saat meninjau kebun kopi di Desa Sipatuhu Kecamatan Banding Agung, OKU Selatan, Sabtu 10 Agustus 2024.--foto harianbanyuasin.com

Disela-sela meninjau kebon kopi, Elen Setiadi juga menyempatkan menikmati minum kopi ranau, sembari melakukan dengan kelompok tani kopi terkait dengan hal permodalan, pemasaran, persoalan  yang dihadapi oleh para kelompok petani kopi. 

Termasuk juga soal ketersediaan pupuk bersubsidi termasuk perkembangan kebun kopi sebagai agrowisata. 

BACA JUGA:Wujud Nyata Komitmen terhadap Kesehatan Masyarakat, Pemkot Prabumulih Raih Penghargaan UHC 2024

BACA JUGA:Rampok Berhasil Gasak Uang Gaji Karyawan Rp200 Juta, Ini Tampangnya!

Sementara itu, Bupati OKU Selatan, Popo Ali Martopo  mengucapkan terima kasih kepada pj Gubernur Sumsel Elen Setiadi yang sudah berkunjung ke kebun kopi yang ada di OKU Selatan.

“Pak Gubernur kita harapkan dana KUR dikucurkan ke petani kopi kita diperbesar lagi. Agar produk kopi kita ini lebih dikenal oleh pasar dunia,” tukasnya.

Tag
Share