Resep Pidang Kerang Praktis, Hidangan Laut Khas yang Menggiurkan
Pindang kerang--Foto yanti/koranharianbanyuasin.id
KORANHARIANBANYUASIN.ID - Kerang merupakan bahan makanan laut yang memiliki tekstur lembut dan rasa gurih alami.
Salah satu olahan yang menggugah selera adalah pidang kerang, hidangan khas yang menawarkan perpaduan rasa asam, pedas, dan gurih dalam satu sajian.
Resep ini cocok disajikan sebagai lauk utama bersama nasi hangat. Yuk, simak cara membuatnya!
BACA JUGA:Resep Ayam Betutu Khas Bali yang Lezat dan Menggugah Selera
BACA JUGA:Rahasia Memasak Cumi: Empuk, Lezat, dan Bebas Alot!
Bahan-Bahan
Untuk membuat pidang kerang, siapkan bahan-bahan berikut:
Bahan Utama:
BACA JUGA:Resep Kuah Bakso Gurih Ala Abang Bakso: Rahasia Lezatnya Terungkap!
BACA JUGA:Soto Semarang Kuah Bening, Sajian Hangat yang Pas untuk Musim Hujan
500 gram kerang hijau segar (cuci bersih dan buang kotorannya)
1 batang serai (memarkan)
2 lembar daun salam
BACA JUGA:Nasi Tempong Khas Banyuwangi: Resep Sederhana, Rasa Luar Biasa