Tidak Hanya Direbus: Resep Gulai Daun Singkong yang Patut Dicoba

Sabtu 14 Dec 2024 - 21:52 WIB
Reporter : Apriyanti
Editor : Apriyanti

1 ruas lengkuas (memarkan)

500 ml santan kelapa (dari 1 butir kelapa)

1 sendok makan air asam jawa

Garam dan gula secukupnya

Minyak untuk menumis

Bumbu Halus:

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

3 buah cabai merah besar (sesuai selera)

4 butir kemiri

1 ruas kunyit

1 ruas jahe

1/2 sendok teh ketumbar

1/2 sendok teh merica bubuk

Cara Membuat:

Mempersiapkan Daun Singkong:

Kategori :