Lezat dan Mudah: Resep Red Velvet Cake untuk Pemula

Senin 20 Jan 2025 - 12:30 WIB
Reporter : Apriyanti
Editor : Apriyanti

120 gram mentega, suhu ruang

200 gram gula pasir

2 butir telur

240 ml buttermilk (campur 230 ml susu dengan 1 sdm air lemon, diamkan 5 menit)

1 sdm pewarna makanan merah

1 sdt ekstrak vanila

1 sdt cuka putih

Bahan Cream Cheese Frosting:

250 gram cream cheese, suhu ruang

120 gram mentega, suhu ruang

200 gram gula halus

1 sdt ekstrak vanila

Cara Membuat

1. Persiapan Awal

Panaskan oven pada suhu 180°C.

Siapkan dua loyang bulat ukuran 20 cm, lapisi bagian bawah dengan kertas roti, dan olesi dengan mentega.

Kategori :

Terkait