Pertamina Turunkan Harga BBM, Berikut Rinciannya untuk Wilayah Sumatera dan Sekitarnya

Pertamina Turunkan Harga BBM, Berikut Rinciannya untuk Wilayah Sumatera dan Sekitarnya--
Harga minyak mentah dunia (ICP - Indonesian Crude Price)
Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS
Biaya distribusi dan logistik
Pajak daerah seperti PBBKB
Kebijakan pemerintah pusat dan daerah
Dengan adanya berbagai faktor tersebut, maka harga BBM dapat bervariasi antar daerah. Misalnya, dua provinsi yang berdekatan bisa saja memiliki harga BBM yang berbeda karena perbedaan nilai PBBKB seperti yang terjadi antara Sumatera Selatan dan Bengkulu.
Dampak Bagi Masyarakat dan Sektor Transportasi