BACA JUGA:Andie Dinialdie Ketua Defenitif DPRD Sumsel
Harapan besar ada di pundak para calon pemimpin ini. Masyarakat Banyuasin berharap bahwa pemimpin yang terpilih dapat membawa perubahan nyata, sehingga krisis air bersih tidak lagi menjadi momok yang menghantui kehidupan mereka sehari-hari.
Syaiful Rosyad Fahlevi, Komite Komunitas Demokrasi Banyuasin (KKDB), turut mengingatkan bahwa perhatian pada air bersih adalah langkah awal untuk menciptakan kesejahteraan masyarakat yang lebih luas.
"Pemimpin yang peduli dengan kebutuhan dasar rakyat, adalah pemimpin yang layak mendapatkan dukungan penuh dari masyarakat Banyuasin," tutupnya.
Kategori :