Lomba Senam KORPRI Memperebutkan Piala Gubernur Tahun 2024 Resmi Dibuka

--Foto humaspemprovsumsel

BACA JUGA:Antisipasi Lonjakan Harga Jelang Nataru, Pemprov Sumsel Rumuskan Strategi Pengendalian Inflasi

"Ada 21 tim dari 5 utusan kabupaten/kota dan 16 OPD di lingkungan pemprov Sumsel yang ikut berpartisipasi dalam lomba senam KORPRI,” katanya.

Disebutkannya untuk kategori lomba ada 2 nomor yang dipertandingkan yakni nomor beregu dan nomor perorangan.

"Pemenang nantinya mendapatkan hadiah, sertifikat dan uang pembinaan dengan total hadiah Rp 27 juta,”  tandas Rudi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan