Pelabuhan Sri Menanti-Karang Baru Beroperasi: Masyarakat Keluhkan Akses Jalan Menuju Pelabuhan Berlumpur

Rabu 12 Mar 2025 - 15:36 WIB
Reporter : Apriyanti
Editor : Apriyanti

Gubernur Sumsel, Herman Deru disela peresmian mengungkapkan jika ke depan sarana penyeberangan terus dapat beroperasi melayani masyarakat.

Jika selama ini hanya 6 hari maka kedepan jam operasionalnya ditambah dengan  pembiayaannya disubsidi oleh Pemprov Sumsel dan Pemkab Banyuasin.

"Mudah-mudahan intensitas penyeberangannya tinggi sehingga biaya operasional dapat tertutupi. Pemprov Sumsel juga siap membantu pendanaan secara bertahap untuk akses fasilitas jalan menuju ke pelabuhan,” tambahnya.

“Mudah-mudahan dapat menjadi sarana terbaik bagi masyarakat dalam menjalankan aktivitas perekonomian. Terlebih lagi dapat mempersingkat waktu tempuh dan biaya,” tegasnya.

Kategori :