Di Banyuasin, Adik Tewas Ditebas Kakak Kandung, Ini Kronologinya
Editor: Apriyanti
|
Kamis , 10 Apr 2025 - 13:51

Tarmizi (51) pelaku penganiyaan adik kandung hingga tewas di Desa Bangun Sari, Tanjung Lago, Banyuasin.--
Masyarakat diimbau untuk lebih mengedepankan komunikasi yang tenang serta tidak menyimpan dendam yang bisa memicu tindakan fatal.
Pihak kepolisian juga mengingatkan warga agar menyelesaikan konflik secara bijak dan tidak main hakim sendiri.
Tragedi di Tanjung Lago ini menyisakan duka mendalam dan menjadi pengingat bahwa keharmonisan dalam keluarga adalah pondasi penting yang harus dijaga bersama.