Nikmati Sore yang Hangat dengan Cake Pandan Keju dan Secangkir Kopi
Editor: Apriyanti
|
Minggu , 19 Jan 2025 - 14:00
--Foto instagram @yuliawati_kurnia
Jangan terlalu lama mengaduk adonan setelah memasukkan tepung agar cake tetap lembut.
Jika tidak memiliki pasta pandan, Anda bisa menggantinya dengan air pandan alami yang dibuat dari daun pandan yang diblender dan disaring.
Nikmati sore yang menyenangkan bersama cake pandan keju buatan sendiri.
Selain mudah dibuat, camilan ini juga cocok untuk dinikmati bersama keluarga atau teman. Selamat mencoba!